PSK Juga Manusia Tetapi Bukan Koruptor!
PSK juga manusia. Mereka punya rasa malu. Mengapa politisi yang haus popularitas menjebaknya? Mengapa politisi terlalu sibuk dengan moralitas rakyat yang diwakilinya sementara kasus korupsi dan manipulasi di antara mereka justru semakin menjadi-jadi? Mengapa PSK dibabat, sementara wewenang KPK kalian…